Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
2-4 porsi
  1. 0.25 kgpaha ayam
  2. 1/2sawi putih
  3. 1 kalengjamur
  4. 1kong hee chicken tofu
  5. 2cabai merah
  6. 3 sendoktepung jagung
  7. 1 sachetsaori saos tiram
  8. 250 mlair
  9. 1siumg bawang putih

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Potong sawi, cabai, tofu, jamur, paha ayam

  2. 2

    Tumis bawang putih, masukkan jamur lalu daging ayam, oseng-oseng

  3. 3

    Masukkan sawi, cabai. Kemudian masukkan air

  4. 4

    Setelah air agak panas masukkan saori saus tiram, aduk-aduk

  5. 5

    Masukkan tepung 3 sendok, aduk sampai rata.

  6. 6

    Masukkan tofu. Tambahkan lada dan garam sesuai selera. Lalu masak sampai matang.

  7. 7

    Sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Callisstaa
Callisstaa @callisstaa
pada
Jakarta

Resep Serupa