Cara Membuat
- 1
Potong2 cabe besar, cincang baput, lalu tumis bersama jahe
- 2
Chop cabe kering dengan menggunakan sedikit air, lalu masukkanndalam tumisan diatas
- 3
Kemudian masukkan daging giling/ayam yang sudah ditumis
- 4
Lanjut masukkan tahu yang sudah dipotong2, tambahkan air dan garam.
Masak hingga meletup lalu tambahkan garam saos tiram dan gula. Aduk rata lalu tambahkan larutan maezena. Tes rasa - 5
Terakhir taburkan daun bawang
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Mapo Tahu Mapo Tahu
Dulu waktu kecil suka bgt nonton "Cooking master boy" di sctv sore2...itu lho si mao yang mewarisi bakat ibunya yg sudh tiada, konon ibunya dikenal master chef terbaik dan punya resto terkenal di cina dan mao ini selalu ikut sayembara memasak untuk menjadi chef terbaik mengikuti jejak ibunya. Nah resep yang palling berkesan itu pas buat Mapo, tp janngan disamakan yau.....gak bakalan ada kilatan petir atau air terjun ataupun orang menari2 pas cobain 😂 yang penting enjoyy 🍛🍛🍛 Gania_Kitchen -
Mapo Tahu Mapo Tahu
Tidak terasa 1 tahun telah berlalu, tim admin grup Clover periode tahun 2023-2024 sudah berakhir.Terima kasih banyak dan berkah melimpah untuk mbak Rika @UmmuAlfard , mbak Anif, mbak Ima, mbak Adel, dan mbak Kartika.Maafkan kalau saya sering tenggelam tidak mengerjakan posbar, maaf kalau ada kata-kata yang tidak berkenan.Sehat selalu mbak Rika, mbak Anif, mbak Ima, mbak Adel, mbak Kartika.Cooksnap resep mbak @UmmuAlfard sebagai tanda terima kasihku pada mbak Rika.#Riscooker_CooksnapAdmin2023#Clover_CooksnapTandaSayang#CloverCookingLovers#TidakSekedarMemasak#CookingWithHeartEatingWithLove#CookpadCommunity_Bekasi Erlina -
Mapo Tahu Mapo Tahu
Sepintas penampilannya hampir sama dengan mun tahu/tofu yang pernah aku bikin.. tapi pas ku baca” resepnya ternyata si mapo tahu ini ada rasa pedas’nya.. dan biasanya menggunakan daging cincang.. kali ini aku bikin versi ayam giling’nya. Jika suka rasa pedas-pedas menggigit, tahu yang diolah gaya Szechuan ini cocok untuk kalian penggemar pedas. Tekstur lembut tahu sutera yang dibalut bumbu pedas gurih membuat masakan ini enak disantap dengan nasi pulen hangat. Yumieeehh 😋....#Resolusi2019#BerburuCelemekEmas#SerbaSerbiAyam#AhlinyaAyam#CookpadCommunity_Depok#Resep_susan#Week25#mapotahu Susana Gracia Cathrine -
Mapo Tahu Mapo Tahu
Hai cookpaders.. Menu tahu lagi ☺☺. Ini menu kesukaan kalau makan di salah satu restoran di kotaku. Saya recook dari Mbak @Susana Gracia Cathrine, rasanya mantap , terutama di santap saat lagi masih panas. 👍👍👍#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Palembang#MamiCay Desfita_MamiCay -
Mapo Tahu Mapo Tahu
Dikasih mama tahu 2 bungkus, mau digoreng aja kayanya ngga enak ya karena tahunya alus gitu. Pengen bikin mun tahu tp ngga ada jamur ya udah jadinya bikin mapo tahu aja. Resepnya ci Frielingga Sit dengan sedikit penyesuaian mengikuti isi kulkas. Hasilnya enak pedes asem gurih gitu cocok banget buat makan pake nasi pokoknya Paska Kristi
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16721138
Komentar