Ikan asam pedas

Vany Bunga Firstianti @cook_2693166
Cara Membuat
- 1
Cuci beraih ikan lumuri dgn jeruk nipis utk menghilangkan bau amisnya
- 2
Tumis Bawang bombay yg sudah di iris daun jeruk dan sereh serta bumhu halus
- 3
Setelah wangi masukan air dan air asam jawanya tunggu hingga mendidih, beri garam, gula dan kaldu setelah drasa cukup masukan ikan dan tunggu hingga ikan matang.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Ikan Asam pedas khas Melayu Ikan Asam pedas khas Melayu
Asam pedas adalah panganan khas melayu, rasanya seger pedas tapi ada asamnya, nikmat dimakan hangat2 bersama nasi putih biasanya masyarakat melayu memasakknya dengan bahan utama ikan laut tapi bisa juga menggunakan bahan makanan laut lainnya.selamat mencoba 😉 Agnes Marthin -
56. Ikan Asam Padeh 56. Ikan Asam Padeh
Tidak spt kuliner Sumatera Barat yg umumnya menggunakan santan. Kuliner ini rasanya asam pedas enak bgt 😘 kuahnya merah agak kental, saya ga pernah bosan makan ini 👌cobain bikin yuk, masaknya gampang bgt. Praditha R. Yussah -
Ikan Asam Pedas Ikan Asam Pedas
Saya menggunakan ikan nila, untuk ikan bisa diganti dgn ikan segar lainnya seperti kembung, tongkol dll R. Novita Dhamayanti -
Asam pedas ikan kakap merah Asam pedas ikan kakap merah
Ini resep dari mama dan menjadi menu andalan keluarga suti susanti -
-
Gulai asam pedas Gulai asam pedas
makanan kesukaan *cintaku bulat2 😉* bisa masak ini, belajar dr mertua 😊 Dapur ^ku^ 😉 -
-
Tumis pedas ikan sembelang Tumis pedas ikan sembelang
Paling suka kalau masak ikan udh pedas ada daun kunyit dan terong asamnya😋😋 nasi bisa nambah😄😄 Rosiana -
Asam Pedas Ikan Patin Asam Pedas Ikan Patin
Olahan asam pedas ini enak dan segar, request dari mama minta masakan khas riau😆#Berburucelemekemas#Resolusi2019 Fitri Azura -
-
Ikan Asam Pedas Melayu Kepri | Belakang Padang Batam Ikan Asam Pedas Melayu Kepri | Belakang Padang Batam
Assalamualaikum cookpaders, ini x pertama Sy masak asam pedas, biasanya menu favorit ini selalu dihidangkan almarhumah mama saat sy pulang sekolah saat Masih tinggal di Belakang Padang Batam. Kebeneran ada resep tetangga sy disini, akak @agnesmarthin makasih y resepnya kk jd bisa bikin asam pedas yg betol" Khas melayu 😍Asam pedas adalah panganan khas melayu, rasanya seger pedas tapi ada asamnya, nikmat dimakan hangat2 bersama nasi putih biasanya masyarakat melayu memasaknya dengan bahan utama ikan laut tapi bisa juga menggunakan bahan makanan laut lainnya. Selamat mencoba 😉#MasakanDaerahku #KhasBatam #KhasKepulauanRiau#KulinerKhasBatam #KhasTanjungPinang#CoMBaT_KulinerKhasBatam#CookpadCommunity_Batam#SehatDariRumah #OlahanIkan #Seafood #MasakanNusantara #MenuSehat #ApaIsiKulkasMu SMarisa -
Asam pedas ikan tongkol #BikinRamadanBerkesan Asam pedas ikan tongkol #BikinRamadanBerkesan
Salah satu masakan yang menggugah selera makan. Saya belajar membuatnya. Baru saja bisa. Lebih dan kurangnya mohon maaf. #BikinRamadanBerkesan nirmala nz
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12186086
Komentar