Sup Bibir Ikan

yashella tirana @shellasrecipe
Cara Membuat
- 1
Rendam bibir ikan kering selama kurleb 2 jam lalu rebus sampai empuk, lalu tiriskan
- 2
Iris tipis daging ayam dan jamur kuping
- 3
Cincang bawang putih lalu tumis sampai wangi
- 4
Masukkan ayam lalu tumis sampai matang
- 5
Masukkan air dan bumbu-bumbu (dark soy sauce, minyak wijen, kecap asin, kecap inggris, gula, garam, lada)
- 6
Masukkan bibir ikan, jamur kuping dan telur
- 7
Masukkan maizena yang sudah dilarutkan lalu aduk sampai mengental, koreksi rasa
- 8
Sup bibir ikan siap untuk disajikan, selamat mencobaaa! 🤗
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Sup Bibir Ikan Sup Bibir Ikan
Kalo ke resto chinese food, sering banget ketemu yang namanya sup bibir ikan ini. Penasaran pengen coba-coba buqt sendiri dan wolaa..jadilah sup bibir ikannya. Silakan dicoba ya mom 😄#PejuangGoldenApron3 MMmommy -
Sup Bibir Ikan Sup Bibir Ikan
Biasanya makan sup ini di acara wedding. Kalo mau beli pun di resto porsinya gak ada yang kecil.Eh kebetulan kemarin lihat ada bibir ikan kering, beli deh dan cobain masak.Tapi kali ini saya tidak mau yang kental karena lagi diet karbo ya guys...Buat temen2ku survivor kanker payudara: Percaya dan berdoa adalah jalan yg terbaik setelah kata berjuang. Tetap semangat menjalani hidup, dan tetap berpegang pada kuasaNya. Serahkan segala sakit penyakit ke dalam penciptamu.Buat kalian yang masih sehat, jangan lupa untuk tetap jaga kesehatan ya.. Kesehatan itu mahal harganya, mari mulai hidup sehat dari sekarang dan tetap care sekecil apapun jika ada yang terasa aneh di tubuh kita. Sadari yuk dari sekarang..#supbibirikan #sup #sop #TemanBerjuang#berburucelemekemas#resolusi2019#cookpadindonesia#cookpad#cookpadcommunity#cookpadcommunity_sidoarjo#cookpadcommunity_surabaya Fensi Safan -
Sup Bibir Ikan Sup Bibir Ikan
Salah satu menu wajib kalau makan di resto Chinese Food itu ya Sup Bibir Ikan, cuma harganya yang agak mehong.Dimakan panas2 duhh enakkk ya.Lha pas kok dapet bibir ikan kering di tukang sayur, disimpen udah ada sebulanan dan baru ini di eksekusi.Kata anak2 enakkk.Rasanya gak kalah sama punya resto#GenerasiAprontis#SupBibirIkan#SnapanCoboy_ALaResto#SnapanCoboy23#alaResto#PilihMasakBarengAnak#CookpadCommunity_Surabaya Nanik Cahyani Hernowo -
Sup Bibir Ikan Sup Bibir Ikan
Tiap anggota keluarga punya makanan kesukaan. Kalau yang ini, kesukaan putriku. Tapi, semua juga suka.. Yohana Otk -
-
Sup bibir ikan Sup bibir ikan
Saya masak ini dengan daging babi, tp bisa diganti kok dgn daging lain. Enak dimakan dengan rawit yg dikasi kecap asin. Untuk bahan2 bisa di beli di pasar pecinan di daerah km. Laksmi Nitya -
Sup bibir ikan Sup bibir ikan
saat liburan ke bali makan diresto chinese food suami pesen sup bibir ikan . cuma lupa nama restonya . pas belanja disuper market kelihatan bibir ikan kepikiran buat dirumah juga ada jamur hioko atau jamur shitake . biar warnanya kelihatan cantik saya tambah irisan wortel sebetulnya setelah matang pake irisan bawang daun lebih cantik . selamat mencoba ...... NINIK -
-
-
Sup Sawi Baso Ikan Sup Sawi Baso Ikan
Sup lagi... sup lagi. Bener sih, tapi sayur ini yang mau divariasikan dengan bahan apapun, kayaknya "masuk" aja. Yekannnn????🤪Karena saya pilih baso ikan, untuk mengurangi amisnya, sengaja saya tambahkan jahe dan minyek wijen ya. Dan 2 bahan ini juga menambah aroma supnya jadi lebih mantap. Soraya Dwinanda -
Sup Ikan Serabut Sup Ikan Serabut
cocok buat menghangatkan perut di kala hujan turun.... simple and easy to make :D #MariMengolahIkan Rini Musriyah -
(Seri Ikan) Sup ikan citing (Seri Ikan) Sup ikan citing
Banyak orang tidak mengenal ikan citing, karena memang jarang ada klo di Jakarta. Ini ikan dikenalkan oleh suamiku (KalBar) dan diajar masaknya jg olehnya. Jadi sup ini kesukaan my hubby 😘 Jelita
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/24351436
Komentar