Asam pedas ikan nila

Nadilla Kusuma
Nadilla Kusuma @cook_15536476
Yogyakarta bantul

Tadinya mau masak pindah berhubung kunyit habis di masak Asam pedas buat kesayangan di rumah "asli ini seger banget"

Asam pedas ikan nila

14 orang berencana membuat resep ini

Tadinya mau masak pindah berhubung kunyit habis di masak Asam pedas buat kesayangan di rumah "asli ini seger banget"

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 porsi
  1. 2 ekorikan nila sedang Potong dua
  2. 2 buahjeruk nipis satu untuk mencuci ikan satu lagi untuk perasa
  3. 1 ruasjahe (geprek)
  4. 1 ruaslaos (geprek)
  5. 1 batangSerai (geprek)
  6. 3 lembardaun jeruk
  7. 5 buahcabe setan potong kecil
  8. 1 buahtomat potong kasar
  9. 1/5 buahbawang bombay potong kotak
  10. 2 gelasair mineral
  11. Bahan halus :
  12. 3 siungbawang merah
  13. 4 siungbawang putih
  14. 4cabe setan
  15. Bumbu rasa:
  16. Seujung sendok tehlada
  17. Sedikitketumbar
  18. Sedikitgaram
  19. 1 sendok tehgula pasir
  20. Seujung sendok tehmasako ayam
  21. Sedikitminyak untuk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan wajan yang ada di rumah, panaskan minyak, masukan semua bumbu halus tumis sampai harum

  2. 2

    Masukan jahe, laos, daun jeruk, serai, daun jeruk Tumis hingga layu.

  3. 3

    Masukan air mineral,bumbu perasa dan air jeruk nipis sampai mendidih koreksi rasa, kemudian masukan ikan nila. Tunggu sampai setengah mateng, di balik ikan perlahan agar tidak hancur.

  4. 4

    Masukan cabe iris, bawang bombay, dan tomat

  5. 5

    Jika ikan sudah matang, matikan kompor, hidangkan dan siap di santap :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nadilla Kusuma
Nadilla Kusuma @cook_15536476
pada
Yogyakarta bantul
Semoga semua resep yang ada bisa membantu💕
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa