Cara Membuat
- 1
Rebus telur ±15menit, angkat lalu buang kulit nya
- 2
Potong-potong kentang lalu goreng, begitu juga telur di goreng terlebih dahulu (tergantung selera)
- 3
Haluskan bumbu lalu tumis tambah kan salam sereh dan daun jeruk, beri air secukupnya tambahkan garam, gula merah, kecap, penyedap rasa, aduk sampai mendidih
- 4
Masukan telur dan kentang masak sampai air surut, semur telur kentang siap di santap.
Resep Serupa
-
Semur telur kentang Semur telur kentang
Telur y bisa di ganti sama daging atau ayam ya...😊 Lilis Nurlina -
Semur telur kentang Semur telur kentang
Nyari yg simpel aja. 1 menu untuk makan malam. 😊😋 Fay Hanief -
Semur telur kentang Semur telur kentang
#TantanganAkhirTahun #MasakDiTahunBaruSuka bingung menu pas musim hujan??? Nah semur telur dan kentang ini salah satu andalan menu keluarga saya. Cocok untuk anak dan dewasa. Bikinnya juga gampang ya...tapi rasa tetep juara ^_^ Lely Puspitasari Bunda Arkanaya -
Semur telur kentang Semur telur kentang
Lagi kangen sama masakan rumah ibu di Semarang, kalau masak telur semur bisa enak banget. Jadilah hari ini saya recook resepnya ibu saya sendiri hehe Sesilia Ernita Putri Utami -
Semur telur kentang Semur telur kentang
Biasa tinggal makan skrg harus mencoba masak sendiri,hari² yg masak alm emak,emak sdh meninggal tgl 16 juni 2021 bapak menyusul emak meninggal tgl 28 juni 2021 krn positif covid,sy pun sempat di rawat krna positif covid jg...Alfatihan utk alm emak bapak Insya Allah khusnul khotimah aamiin yra 😢 Listia Yuliani -
Semur telur kentang Semur telur kentang
#PekanPosbar#PekanPosbarSayurLebaranKarena lagi gak ada stock tahu,jadi pake telur & kentang aja😅🙏Recook from: Angken Keenanhttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/14502852-semur-tahu-telur-kentang?invite_token=o7nejf9zbHQHJE2m82oTPEBb&shared_at=1619100088 Dinda Amy -
-
-
Semur telur kentang Semur telur kentang
Dari hari senin tadi, pengen makan semur telur pake kentang. Taraa akhirnya hari ini bikin juga 😂😋 lharis -
Semur telur kentang Semur telur kentang
Paksu request semur telur, browsing cookpad ternyata ada macem2 resepnya, balik lg ke resep ala mama yg plg praktis 😆#PejuangGoldenApron3#week17 nadfara -
Semur Telur kentang Semur Telur kentang
Telurrr oh telurr.... Bosen sama telor yg d goreng gt2 aja kadang d ceplok kadang d dadar... nyobaaain d semuuur aja enak kayanya... Yuk cuss resepnya ^^ Dian Rosdiana Lanesa
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/10364561
Komentar