Oppa Chicken Wings

Ketika Covid19 merebak, mau ga mau demi kesehatan kita bersama jadilah #stayathome per awal maret.
Nyah Baker yang ga doyan masak terpaksa turun gunung gantian masak sama asisten di rumah biar kiddos ga bosen. Pas ada #cookingchallenge dari temen yang temanya "chicken" dan beredarlah resep ini.
Resepnya dikasih temen pake ilmu kira2🙄🙄. Lalu aku bikinkan takarannya untuk mempermudah recook di kemudian hari.
Nyah Baker udah recook resep ini beberapa kali karena kiddos seneng banget sama chicken wings berbumbu.
Tips:
Resep ini menggunakan teknik marinasi. Sebaiknya dibuat semalam sebelum dimasak agar rasanya sempurna.
Yuks dicoba kesayangans
Oppa Chicken Wings
Ketika Covid19 merebak, mau ga mau demi kesehatan kita bersama jadilah #stayathome per awal maret.
Nyah Baker yang ga doyan masak terpaksa turun gunung gantian masak sama asisten di rumah biar kiddos ga bosen. Pas ada #cookingchallenge dari temen yang temanya "chicken" dan beredarlah resep ini.
Resepnya dikasih temen pake ilmu kira2🙄🙄. Lalu aku bikinkan takarannya untuk mempermudah recook di kemudian hari.
Nyah Baker udah recook resep ini beberapa kali karena kiddos seneng banget sama chicken wings berbumbu.
Tips:
Resep ini menggunakan teknik marinasi. Sebaiknya dibuat semalam sebelum dimasak agar rasanya sempurna.
Yuks dicoba kesayangans
Cara Membuat
- 1
Tusuk2 sayap ayam dengan garpu. Tuang bahan rendaman. Biarkan semalaman di kulkas agar bumbu meresap
- 2
Siapkan tepung dan telur kocok di 2 tempat terpisah. Masukkan potongan ayam ke tepung lalu balur dengan telur kocok dan balur tepung sekali lagi.
- 3
Goreng dengan minyak panas sedang sampai matang.
- 4
Sementara menunggu ayam matang, siapkan saucenya. Campur ssmua bahan sauce dan masak hingga agak kental. Masukkan daun bawang iris.
- 5
Masukkan ayam goreng ke sauce. Aduk rata. Tata di piring. Taburi wijen sangrai. Siap dinikmati. Enakk banget dicemilin👍👍
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Pop Chicken Wings Pop Chicken Wings
Suamiku sukaaaa banget sama pop chicken wings alias sayap ayam pop ini, rasanya yang gurih dan enak bikin ketagihan.. Inaya Khawasie -
Fire Chicken Wings Fire Chicken Wings
Haloo bunda.....ini crita pertamaku untuk nulis resep disini nih....heheheAwalnya emang q suka coba2 resep baru n suka juga sama sayap ayam jadilah deh eksekusi "fire chicken wings" by me yahh...baru pertama x buah ternyata enakk n endeuus banget bunda.yukk langsung cuzz aja di coba resepnya... Laila Kurnia Sari -
Fire Chicken Wings Fire Chicken Wings
Masakan andalan kalau ada sayap ayam di rumah. Supaya tidak monoton kalau hanya digoreng saja. Ini resepnya dari Mama Jenny enak banget. Silakan Mommies dicoba. Bubuk cabenya bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Kalau saya pemakaiannya saya skip. Karena di keluarga kecil saya tidak suka makanan terlalu pedas.#GA_TheNextLevelSumber: Mama Jenny[ https://cookpad.wasmer.app/id/resep/699370-fire-chicken-wings-ala-richeese ] Dewi Ratnasari -
Korean Chicken Wings Korean Chicken Wings
Menu tahun baru kali ini adalah kita buat Korean Chicken Wings Yuk ♥️ #TantanganAkhirTahun #MasakdiAkhirTahun #KoreanFoods #resepmasakankorea Caya Vivianty @cookforyou -
Fire Chicken Wings Fire Chicken Wings
Cari cari resep Fire Chicken wings tp kaya kurang pas gitu sm bahan yg saya punya. Sebenernya memang resep Fire Chicken wings ini harus pake bumbu BBQ, tp karna saya ga punya, Akhirnya saya coba coba sendiri dengan menyesuaikan juga bahan yg ada. Untuk adonan tepung saya pake tepung bumbu biar simpel. Klo mau pake tepung terigu bisa. Tp dicampur sedikit tepung maizena ya.Makan ini enak pke nasi anget 😁#berburucelemekemas#resolusi2019#3weekschallenge#Cookpadcommunity_Jakarta Septi ST -
Chinese Chicken Wings Chinese Chicken Wings
Recook dari buku resep, bahan-bahannya pas ada semua di kulkas, pas nih yang besok mau imlek 🎊 dittapradita -
Korean Chicken Wings Korean Chicken Wings
Ada sayap ayam...bingung mw dimasak apa krn klo di tepung udah bosan...akhirnya googleing jadi lah korean chicken wings ala2 mama saffa dengan bahan2 seadanya didapur...minus wijen tp rasa nya oke kho...😆😆 Nilla Sari Putri -
Fire Chicken Wings Fire Chicken Wings
Fire Chicken Wings hasil nyontek resepnya mbak Lidia Lestari. Sedikit saya modif karena menyesuaikan dgn bahan yg ada. Saosnya enak kata suami. Biar pedas tetap aja cepat habisnya.#WanilahMeolahBeasa#Cookpadcommunity_Id_Kalsel#Cookpadcommunity_Buntok Elvira Yus -
-
Fire Chicken Wings Fire Chicken Wings
Bekal kaka sekola hari ini, sebelumnya kaka sudah diberi pilihan dari resep-resepnya teh Trixie, jadilah kaka pilih resep fire chicken wings ini, dan saya hanya buat 1/4 kg sayap ayam saja, jadi resepnya saya modif lagi ya teh Trixie, dan ini tidak begitu pedas jadi cocok untuk anak yang tidak begitu suka pedas.Recook ke-8 recook depok teh Trixie#recookdepok_trixie#cookpadcommunity_depok#berburucelemekemas#resolusi2019 dapur Airin -
Chiken wings Chiken wings
Bingung mau masak ayam gimana lagi, coba buat chiken wings dan suami suka 😁 Koriratul Bisyarah -
Korean Chicken Wings Korean Chicken Wings
Bikin korean chicken wings yang rasanya pedes dan anak-anak jadi lahap makannya#PejuangGoldenBatikApronAyam Goreng Super EnaaaakAssalamualaikum..Berawal iseng masak ayam goreng yang gurih dan enak, meski diungkep gak alot bumbunya meresap sempurna..#PejuangGoldenBatikApron Maya Triana
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar