Bakso Babi Homemade

Kreasi Lovely
Kreasi Lovely @cook_7304334
Medan

Udh lama gak makan SUKI jd pengennya bikinnya serba homemade aja, mulai dr bakso daging babi, bakso ikan. Kalo rajin pengen bikin dimsum juga😂😂
#PejuangGoldenApron3
#week47

Bakso Babi Homemade

59 orang berencana membuat resep ini

Udh lama gak makan SUKI jd pengennya bikinnya serba homemade aja, mulai dr bakso daging babi, bakso ikan. Kalo rajin pengen bikin dimsum juga😂😂
#PejuangGoldenApron3
#week47

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

44pc
  1. Bahan Bakso:
  2. 500 grdaging babi merah/tanpa lemak
  3. 50 gres batu (sktr 4bh es cube)
  4. 80 grtepung tapioka/sagu
  5. 1 sdtperes lada bubuk
  6. 1 sdtbaking powder
  7. 1,5-2 sdtperes garam
  8. 1 sdtkaldu jamur
  9. 1 bhputih telur
  10. 5 bhbawang putih (keprek, cincang lalu goreng)
  11. Bahan tambahan:
  12. secukupnyaair bersih
  13. 1 bhes batu

Cara Membuat

  1. 1

    Cincang halus daging babi. Lalu cuci hingga bersih. Kmd blender/haluskan daging babi dgn 4bh es cube. (me: blendernya sedikit2 alias sbyk 4 kali).

  2. 2

    Campur semua bahan bakso lalu aduk hingga rata.

  3. 3

    Kmd didihkan air. Matikan api. Lalu bentuk bakso caranya ambil segenggam adonan lalu remas kmd keluarkan menggunakan lubang tengah antara jari telunjuk dan jari jempol. Kmd ambil adonan menggunakan sendok. Lalu masukkan kdlm air mendidih. Hidupkan api Masak hingga mengapung (Tes satu dulu utk tes rasa).

  4. 4

    Kalo rasanya sdh cocok bentuk adonan hingga hbs. Hidupkan api lalu masak hingga mengapung / mendidih.

  5. 5

    Kmd rendam bakso didlm air es/dingin. (Gunanya utk menghentikan pematangan bakso).

  6. 6

    Kmd tiriskan bakso. Bakso siap diolah.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Kreasi Lovely
Kreasi Lovely @cook_7304334
pada
Medan
Seoarang wanita yang hobi memasak sejak dahulu tp baru kesampaian setelah menikah..
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa