Bahan-bahan

30 menit
2 orang
  1. 1/2 kgAyam
  2. 1 ruasjahe
  3. 2 buahkunyit ukuran jari telunjuk
  4. 1 buahlengkuas ukuran jempol
  5. 2 butirkemiri
  6. 2 batangserai
  7. 5 batangkemangi (opsional)
  8. 1 buahtomat
  9. 5 batangcabai hijau besar
  10. 8 batangcabai merah kecil
  11. 5 siungbawang merah
  12. 3 siungbawang putih
  13. Garam, penyedap, dan gula (sesuai selera)

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Pertama-tama, bersihkan semua bahan-bahan, kemudian haluskan

  2. 2

    Tumis bumbu yang sudah dihaluskan, masak kurang lebih 15 menit

  3. 3

    Setelah itu, masukan ayam yang sudah dipotong dan direbus selama 15 menit, lalu tambahkan air sebanyak 100 ml

  4. 4

    Masak ayam selama kurang lebih 20 menit sampai bumbunya mengental. Lalu, masukan garam, gula, dan penyedap. Jika sudah pas, masukan daun kemangi sesuai selera

  5. 5

    Ayam gulai kuning, siap dinikmati!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Okta Fiarora
Okta Fiarora @oktafiarora
pada
Palembang
Hello, happy cooking!
Lebih banyak

Komentar

Lily Widayanthy
Lily Widayanthy @cook_19906919
Batang serai nya juga di haluskan ya kak?

Resep Serupa