Ikan Laut Bumbu sarden

Hira
Hira @hira_Razzan

Sepupu hobi mancing di laut. Dapet ikan banyaak sekali. Dan saya pun kebagian. Lumayan yang ukuran kecil dibuat Bumbu sarden.

#PejuangGoldenBatikApron

Ikan Laut Bumbu sarden

6 orang berencana membuat resep ini

Sepupu hobi mancing di laut. Dapet ikan banyaak sekali. Dan saya pun kebagian. Lumayan yang ukuran kecil dibuat Bumbu sarden.

#PejuangGoldenBatikApron

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4-6 orang
  1. 1/2 kgikan laut, bersihkan balur dgn jeruk nipis dan garam
  2. 2 buahtomat, blender
  3. secukupnyaSaos tomat
  4. 1 buahbawang bombay, cincang kasar
  5. 1-2 siungbawang putih, cincang kasar
  6. 10 buahCabe rawit merah
  7. Minyak untuk menggoreng ikan
  8. secukupnyaSaos tiram
  9. Garam/kaldu bubuk

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Goreng ikan (tidak perlu Sampai garing)

  2. 2

    Tumis bawang bombay Dan bawang putih hingga harum

  3. 3

    Masukkan jus tomat (jika suka pedas, dapat ditambahkan cabai giling sesuai Selera), masak hingga mendidih

  4. 4

    Masukkan saos tomat secukupnya. Jika air sırada kurang dapat tambahan air (kira kira cukup untuk ikan terendam)

  5. 5

    Masukkan saos tiram+ kaldu bubuk/garam secukupnya. Aduk hingga berubah warna dan agak mengental. Cek rasa

  6. 6

    Masukkan ikan hingga terendam saos

  7. 7

    Jika,Bumbu sudah meresap ke dalam ikan, masukkan cabai rawit merah utuh

  8. 8

    Ikan laut bumbu sarden siap dihidangkan dengan nasi hangat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Hira
Hira @hira_Razzan
pada
hobi memasak rumahan untuk keluarga tercinta
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa