60. SOP TULANGAN SAPI KHAS KUTAI RESEP TURUN-TEMURUN

Bismillah..
Sempat bingung dengan tema minggu ini yaitu makanan morantis. Ternyata maksudnya makanan romantis 😁. Kalau bagi saya, yang namanya makanan romantis itu bukan cuma saat makan berdua dengan pasangan. Tapi bisa juga saat makan bersama orang tua, anak, bahkan keluarga besar. Karena saat makan bersama seperti itu, suasana jadi lebih mesra, meriah, menyenangkan, membahagiakan, mengasyikkan, pokoknya jadi lebih romantis 💕💕. Aaahh jadi kangen saat masa kanak-kanak, makan bersama orang tua dan saudara 😍😍. Momen tak terlupakan dan tidak bisa diulang, karena orang tua dan 2 orang saudara saya sudah tiada 🥺.
Kali ini saya setor hasil masakan di galeri foto, karena minggu ini tidak memungkinkan saya buat masak. Waktu itu Alhamdulillah suami dapat rezeki dikasih tulang sapi dan pas banget dimakan saat musim hujan 😋. Resep ini juga merupakan salah satu resep peninggalan Mamak Rahimahallah. Saya cuma berusaha resep-resep beliau tidak hilang walau beliau sudah tiada. Mudahan resep-resepnya bisa bermanfaat buat siapa pun yang membutuhkan 😇🥰.
Makasih mbak @nevisutio dan mbak @cook_26012960 yang sampai sekarang terus mengingatkan untuk setor resep. Jangan bosan ya mbak ingatkan saya. Maklum saya tim mepet 🤭🙏🏻🥰🤗.
#GoldenBatikApron
#PejuangGoldenBatikApron
#Minggu43
#PekanPosbar
#EnakDimakanSaatHujan
#BamasakBaimbai
#MakananMorantis
#diREBUStetapEndes
#Cookpadcommunity_id
#CookpadCommunity_Borneo
#CookpadCommunity_KALSEL
#CookpadCommunity_Banjarbaru
#Ganangrassa
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih tulang sapi menggunakan air mengalir. Sisihkan.
- 2
Siapkan bumbu halus lalu haluskan.
- 3
Kemudian tumis bumbu halus bersama kayu manis dan cengkeh hingga harum. Sisihkan.
- 4
Rebus air di panci hingga mendidih lalu masukkan tulang sapi. Masak hingga setengah empuk. Jika sudah setengah empuk, airnya bisa dibuang lalu diganti dengan air yang baru. Tidak dibuang juga tidak apa-apa. Kalau Mamak saya Rahimahallah biasanya airnya tidak dibuang. Biasanya yang dibuang cuma kotoran yang mengapung.
- 5
Masukkan bumbu halus yang sudah ditumis. Masak hingga daging empuk.
- 6
Masukkan potongan kentang dan masak hingga kentang setengah empuk.
- 7
Masukkan potongan wortel, garam, dan kaldu sapi bubuk. Tes rasa. Setelah wortel empuk, masukkan bawang prai, aduk sebentar, lalu matikan kompor.
- 8
Masukkan ke dalam mangkuk, tambahkan potongan tomat, lalu taburi dengan seledri dan bawang merah goreng. Sajikan dengan hidangan pelengkap sesuai selera.
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
SOP Iga Sapi SOP Iga Sapi
#19#BerburuCelemekEmas emang tidak mudah, karena kita harus bersaing untuk mendapatkan nya. Hehehe. Kali ini saya ingin berbagi resep sop iga, karena lagi puasa jadi masak nya pas2 aja. #Resolusi2019 tetap semangat...#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#CookpadIndonesia#CookpadMedan#Mingguke19 Atikah Hafni -
SOP daging tulang sapi SOP daging tulang sapi
Saya seorang ibu yang mempunyai 4 orang anak.dan hobiku suka memasak karna suamiku tidak suka membeli makanan di luar dan saya juga suka mencoba hal baru apalagi tentang makanan riaindriani886 -
Sop Iga Sapi Khas Sop Iga Sapi Khas
Sudah weekend itu pasti bikin makanan nya agak berat kalau bukan daging ya seafood 😅Biasanya kalau bikin Iga itu di pindang,Kali ini mau bikin sop iga dengan bumbu lengkap ala resto 😅Dan hasilnya emang enak, bisa langsung habis di makan orang se rumah 🤤#PejuangGoldenApron3#SopIgaSapi#OlahanIgaSapi#CookpadCommunity_Bandung Ika Putri Wulandari -
Sop Iga Sapi Sop Iga Sapi
Pergantian cuaca dari musim kemarau ke musim hujan banyak orang terserang flu, menjaga kondisi badan dengan makan makanan yg bergizi itu harus loh moms, contohnya seperti sop iga ini yg katanya bs meredakan flu loh, yuk kita coba Ny. J Ginting -
Sop Kaki Sapi Sop Kaki Sapi
Sudah dua hari ini hujan turun terus menerus. Bikin mager mau kemana-mana. Untung masih punya stok bahan masak di kulkas jadi urusan dapur aman deh meski cuaca sedang tidak bersahabat. Nah, hujan2 begini paling pas makan yang berkuah dan hangat. Punya stok kaki sapi, tadìnya galau apa mau dibikin gulai atau mie kocok bandung. Akhirnya malah dibuat sop 😅.Sop kaki sapi ini sengaja tanpa sayuran, karena paksu lebih suka versi yang polos begini. Anda dapat menambahkan sayuran yang anda inginkan sesuai selera.#GA_TheNextLevel#CookpadCommunity_Bandung#DapurMomEra#ResepDapurMomEra DME -
Sop Buntut Sapi Sop Buntut Sapi
Bismillahirrahmanirrahim......1 Ramadhan 1442Sahur pertama di bulan ramadhan tahun ini, seperti biasanya, kiddos pasti minta di bikinkan soup. Terasa segar di makan pada saat berbuka ataupun sahur. Soup buntut memiliki aroma yang khas dan menggugah selera, karenanya disini saya menggunakan bumbu yang ringan aja supaya tidak menutupi aroma dari kaldu soup buntut itu sendiri.Yuuuk intip resepnya......#SopBuntutSapi#OlahanBuntutSapi#MasakanBundaPashalenko#RamadhanHari_Pertama#MenuSeminggu#KampoengRamadhan#RAKITDICOOKPAD#KelasMANAJEMENDAPUR#RAKIT2021 #COOKPADINDONESIA #COOKPADCOMMUNITY_KALBAR #COOKPADCOMMUNITY_BORNEO Bunda Pashalenko -
Sop Iga Sapi Sop Iga Sapi
Masih dalam cuaca extrem beberapa hari ini di Surabaya, jadi bikin badan gak enak.. Nah kalau dirumah sdh ada yang gak enak badan gitu biasanya saya masakin makanan yg berkuah..Selain badan jadi hangat, keringat bisa keluar dan dapat gizi yang seimbang (seperti vitamin, mineral, karbohidrat, protein dan lemak) sehingga badan meriang bisa cepet pulih dan enakan trs imun jadi naik daaann jadi sehat sehat sehat deh 🥰Berikut ini saya sharing ttg resep Sop Iga Sapi yaa, selamat mencoba#PejuangGoldenBatikApron#GoldenBatikApron#resepYessil_Chechiel#wanitakariermemasak#demenuprekdidapur#bikinsendirimakananmu#masakanrumahan#SopIgaSapi Yessil Chechiel -
Sop Iga Sapi Sop Iga Sapi
#PejuangGoldenApron3Week 39Sudah berapa hari rasanya kepingin banget masak sop iga. Akhirnya dibela-belain ke pasar buat beli iga sapi.Untuk resepnya saya recook dari resep mbak Indy Hapsary yang sudah direcook ratusan anggota cookpad. Buat saya resep ini pas dengan selera saya, bumbunya terasa, namun tidak terlalu berlebihan. Melissa Aprianti -
Sop Sapi Sop Sapi
Pekan kemarin kami sekeluarga safar ke Jakarta krn Idul Adha kami berniat menjengguk orang tua di Jogja yg sdh hampir setahun kita tidak kunjungi 😭😭Karena Covid 19 masih berkeliaran dan kami harus menjaga kondisi tetap fit agar ketika mengunjungi org tua kami tidak jd carrier. Mau tidak mau harus membawa kendaraan pribadi.Alhamdulilah sampai Jogja dengan selamat. kemudian datanglah email dr mamah cookpad. Tugas bisa dikerjakan di dapur Ibu saya. Agak minder juga masak di rumah ibu saya karena khawatir tidak dapat jempol dr beliau secara beliau home chef yg semua masakannya ga cuma diri dukan anak dan suami tp juga cucu, mantu, teman² saya, teman² kakak saya, tetangga, keponakan dllSaya recook resep dari salah satu member Cookpad Community Bali mba Nila Iswahyudi, tapi karena dirumah harus menjaga kolesterol anggota keluarga, buntutnya sy ganti daging sapi.Alhamdulillah sekali dayung 2 -3 pulau terlampaui. Tugas agen rahasia dan tugas bancakan online terlaksana dalam kondisi tdk di dapur sendiri.#cookpadcommunity_malang#ucetucetkece#agenrahasiagoestoBali#BancakanOnlineBarengCookpad#ebook Maya Soedijanto -
358. Sop Saudara Khas Makassar 358. Sop Saudara Khas Makassar
Jum'at 26 02 2021Lama tinggal di Sulawesi Selatan, tau sih ada kuliner yg terkenal selain coto Makassar yaitu SOP SAUDARA, tapi ga kepingin nyobain 🤣. Saya pikir ah paling standar lah rasa sop gt² aja, nah bener kan kata pepatah tak kenal maka tak sayang 🤣🤣. Setelah saya berkenalan kemarin karena tertarik liat vidio para calon leader Cocomba masya Allah enak banget ternyata sop ini. Putri saya yg gak suka makanan berkuah sampe nambah 2 kali 😅😍, bilang enak mom.. makin semangat masak lah mommy kalo gini.💃💃Oh iya sop saudara ini tdk spt sop pada umumnya, lebih ke spt soto bening tanpa santan, yang membedakan dan membuat sop saudara ini terasa nikmat dan berbeda karena kaya rempah² dan bumbu..cocok untuk cuaca saat ini deh..👍👍😍Masakan ini juga saya dedikasikan untuk #CookpadCommunity_Bandung. Para kandidat adalah orang² terbaik dan siapapun nanti yg terpilih jadi leadernya semoga makin membawa Cocomba menjadi semakin solid, baik dan berkembang bersama², Aamiin 🤲Oh iya sop saudara pertama kali dibuat oleh warga Pangkep bernama Haji Dollahi, pada dekade 1950 an. Menurut Farid (pemerhati budaya), Sop Saudara merupakan akronim dari "saya orang Pangkep (sop), Saudara". Nah jd tau kan knp penampakannya tidak spt Sop 🤣🤣🤭Semoga resep ini dapat menginspirasi & memasak menjadi hal yg menyenangkan 🙏😍Source : Desriayu#PilkadaCookpad_Ecy#GA_TheNextLevel#CookpadCommunity_Bandung#Cocomba#AuthorsBandungHebring#CookpadIndonesia#Cookpad_id#MasakItuSaya#CookingWithHeart IFANI DEVI -
Resep Sop Buntut Resep Sop Buntut
Bestie Resep Sop Buntut ini memang benar-benar resep sop buntut rumahan. Sop buntut rempah dengan Kobe Bumbu pasti rasanya top. BundaSaus tiram selera bisa hidangkan sebagai menu spesial saat acara keluarga besar di rumah. Masaknya simpel, jadi nggak perlu repot memasak untuk banyak orang. Penting diingat nih Bunda, kunci membuat hidangan ini adalah daging buntut yang tidak keras. Bestie memang harus sabar dan jangan buru-buru saat merebusnya, agar daging benar-benar empuk. DapurKobe -
Sop Iga Sapi Sop Iga Sapi
Menu favorit Paksu, resep Sop Iga ke 3 yang saya simpan disini.Kali ini recook resep Mbak @indryhapsari914https://cookpad.wasmer.app/id/r/3310336Enak, sedap, segeeerrSilahkan dicoba🙏🏻🥰#CookpadCommunity_Bandung Ge Adhian
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (35)
Saya org Kutai keturunan Banjar jua, cmn skrg sudah tinggal di Makassar.. salam kenal mbak 🤗