Seblak Sederhana

Nia Kurniawati S
Nia Kurniawati S @niaaaaa22
Bandung

Karena keseringan beli diluar, akhirnya bikin dan jdi sajian favorit saya sbagai anak kost ehhehe

Seblak Sederhana

22 orang berencana membuat resep ini

Karena keseringan beli diluar, akhirnya bikin dan jdi sajian favorit saya sbagai anak kost ehhehe

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

25 menit
3 porsi
  1. 1/4 kGKerupuk (Apa saja asal jangan kerupuk Ikan)
  2. 4 ButirBakso
  3. 25 GramKol
  4. 1 BuahWortel
  5. 1 BatangDaun Bawang
  6. 20 GramSawi Putih
  7. bumbu halus:
  8. 7 SiungBawang Merah
  9. 4 SiungBawang Putih
  10. 3 CmKencur
  11. 20 BuahCabe Rawit Merah
  12. 1 BuahTelur
  13. SecukupnyaMinyak
  14. 1 LiterAir untuk Merendam Kerupuk
  15. SecukupnyaGaram
  16. SecukupnyaPenyedap Rasa
  17. 1 SdtMerica

Cara Membuat

25 menit
  1. 1

    Didihkan Air, masukan kerupuk dan matikan api, biarkan kerupuk melunak. Siap kan bahan-bahan dan potong- potong sayur, bakso serta haluskan bumbu halus

  2. 2

    Masukan minyak 3 sdm, orak arik telur dan masukan bumbu yang telah di haluskan. Beri sedikit air untuk mudah mematangkan

  3. 3

    Setelah bumbu matang, masukan bakso, wortel, dan kerupuk yang sudah direndam air mendidih

  4. 4

    Masukan sawi putih, kol, dan daun bawang

  5. 5

    Aduk, dan tambahkan garam, penyedap, dan merica. Seblak siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nia Kurniawati S
Nia Kurniawati S @niaaaaa22
pada
Bandung
Anak kost yang hobi masak masakan sederhana ^^
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa