Sate kambing bumbu rujak

Sri Soendari
Sri Soendari @cook_6471684
Malang - Jawa Timur

Saya ingin membeli sate pada saat itu hujan di siang hari ya saya pun tidak jadi membeli sate jadinya aku membikin sate sendiri judulnya"sate kambing bumbu rujak"

Sate kambing bumbu rujak

7 orang berencana membuat resep ini

Saya ingin membeli sate pada saat itu hujan di siang hari ya saya pun tidak jadi membeli sate jadinya aku membikin sate sendiri judulnya"sate kambing bumbu rujak"

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kg(daging kambing)
  2. Bawang merah
  3. Bawang putih
  4. Kemiri
  5. Laos
  6. Kunir
  7. Jahe
  8. Daun jeruk
  9. Lombok merah
  10. Lombok kecil
  11. Masako, gula dan mentega

Cara Membuat

  1. 1

    Daging kambing muda di iris kotak/memanjang

  2. 2

    Bumbu semua dihaluskan

  3. 3

    Kemudian daging yg sdh diiris itu dimasukkan dalam bumbu yg sdh dihaluskan

  4. 4

    Ditunggu 15menit baru daging ditusuk pake tusukan sate setelah itu baru dibakar pake pemanggang yg sdh diolesi mentega

  5. 5

    Sekali"di balik supaya tdk gosong setelah matang baru diangkat dan di makan sama nasi hangat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Sri Soendari
Sri Soendari @cook_6471684
pada
Malang - Jawa Timur

Komentar

Resep Serupa