Udang Saos Mentega

Adisti Putri
Adisti Putri @dapurbunda3D
Tembagapura

Ini resep simple banget bikinnya..... bisa buat alternatif untuk anak makan karena gak pedes yahhh....

Udang Saos Mentega

18 orang berencana membuat resep ini

Ini resep simple banget bikinnya..... bisa buat alternatif untuk anak makan karena gak pedes yahhh....

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gramudang, hilangkan kepala dan kulit
  2. 4 sdmmentega
  3. 4 siungbawang putih
  4. 1 buahbawang bombay uk.kecil
  5. 2 sdmkecap manis
  6. 1 sdmsaos tiram
  7. 2 batangdaun bawang iris

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan wajan, tumis bawang bombay dan bawang putih dengan mentega hingga harum

  2. 2

    Masukkan udang, tumis sampai berubah warna

  3. 3

    Masukkan kecap manis, saos tiram dan daun bawang.... aduk merata... koreksi rasa.... sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Adisti Putri
Adisti Putri @dapurbunda3D
pada
Tembagapura
Instagram @adistiputriwinoto
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa