Cumi Pete Cabe hijau

Putri_Kitchen
Putri_Kitchen @cook_13776700
Bintaro

Menu 2 Porsi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 300 grCumi segar
  2. 2 batangPete (kupas rendam air garam biar ulat petenya mati)
  3. Bumbu:
  4. 5 Siung bawang merah
  5. 3 Siung bawang putih
  6. 4 buah cabe merah keriting
  7. 6 buah cabe hijau keriting
  8. 3 buah cabe rawit
  9. 1 buah tomat
  10. Semua bumbu di iris tipis-tipis
  11. Bumbu lain :
  12. 2 lembar Daun salam
  13. 2 lembar Daun jeruk
  14. 1btg sereh ambil putih nya, memarkan
  15. 1 ruas jariLengkuas memarkan
  16. Garam, lada dan kaldu bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Potong cumi menjadi 3 bagian lalu cuci hingga bersih dan tiriskan

  2. 2

    Panaskan sedikit minyak sayur, Tumis semua bumbu, masukkan daun salam, daun jeruk, lengkuas dan serah hingga harum

  3. 3

    Masukkan cumi yang sudah di cuci bersih, tambahkan sedikit air, kasih garam, gula, lada bubuk, kaldu jamur dan koreksi rasa sesuai yg diharapkan

  4. 4

    Masukkan tomat dan Pete. Tumis hingga matang, angkat dan sajikan. Cumi Pete siap disajikan. Selamat mencoba and happy cooking 😉

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Putri_Kitchen
Putri_Kitchen @cook_13776700
pada
Bintaro
Hobi masak, dan makan. Biar gak lupa resepnya share di cookped, karena banyak anak2 muda yg gak bisa masak, jadi sedikit sharing biar banyak anak2 muda yg lain juga bisa masak seperti ku, masak makanan yang enak tapi simple ga pakai ribet😉👩‍🍳
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa