Mie ayam jamur

Bunarto
Bunarto @cook_17549938
Yogyakarta

Dari pengen jadi bisa bikin sendiri ( walau belum maksimal hasilnya , tapi masih oke 😗😗😗)

Mie ayam jamur

64 orang berencana membuat resep ini

Dari pengen jadi bisa bikin sendiri ( walau belum maksimal hasilnya , tapi masih oke 😗😗😗)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gramayam (daging)
  2. 500 grammie basah (bisa bikin sendiri)
  3. 250 gramjamur merang (ptong2)
  4. 10 butircabe rawit
  5. Sawi hijau
  6. Bawang goreng
  7. Daun bawang (potong2)
  8. Bumbu halus :
  9. 10 siungbawang merah
  10. 5 siungbawang putih
  11. 3 butirkemiri
  12. 1 cmkunyit
  13. 1 cmjahe
  14. 1/2 sdtketumbar bubuk
  15. 1 sdtmerica bubuk
  16. Bumbu :
  17. Seruaslengkuas (geprek)
  18. 3 batangserai(geprek)
  19. 4 lembardaun salam
  20. 3 lembardaun jeruk
  21. Minyak goreng
  22. secukupnyaKecap manis
  23. secukupnyaSaus tiram
  24. secukupnyaGaram gula penyedap rasa

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ayam, lalu rebus sebentar, angkat potong kecil2 (sesuai selera)

  2. 2

    Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan daun salam, daun jeruk, lengkuas dan serai

  3. 3

    Masukkan ayam,aduk2 hingga bumbu meresap, tambahkan kecap manis, saus tiram, gula dan garam. Tambahkan air kaldu ayam (dari rebusan tulang)

  4. 4

    Tunggu hingga daging empuk, masukkan jamur, dan tunggu airnya agak asat.koreksi rasa (garam penyedap rasa)

  5. 5

    Rebus cabe rawit (ulek halus)

  6. 6

    Cara penyajian : rebus mie(tambahkan garam dan sedikit minyak ketika merebus),sawi rebus.

  7. 7

    Tata mie dlm mangkok tambahkan sawi rebus, ayam jamur, tambahkan irisan daun bawang bawang goreng, dan sambal ( sesuai selera. Selamat menikmati

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Bunarto
Bunarto @cook_17549938
pada
Yogyakarta

Komentar

Resep Serupa