Nasi Pecel

10 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan bumbu pecel :
  2. 1 onskacang tanah
  3. 1/2gula merah
  4. 1 sdmgula pasir
  5. 1/2 sdmgaram
  6. Penyedap (opsional)
  7. 2 siungbawang putih
  8. 3 siungbawang merah
  9. 1 ruaskencur
  10. 3 lembardaun jeruk
  11. Asam Jawa (opsional)
  12. 5 bijicabai rawit
  13. Bahan sayur :
  14. 5 helaikacang panjang
  15. Segenggamtauge
  16. 3 buahtimun kecil
  17. Bahan lauk :
  18. Tahu
  19. Tempe
  20. Bahan lain:
  21. Minyak goreng
  22. Air

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan sayurannya terlebih dahulu. Bersihkan sayuran. Potong potong sesuai selera. Lalu rebus sayur secara terpisah. Taruh dalam wadah jaring supaya sisa air rebusan tidak mengendap. Sisihkan.

  2. 2

    Kedua, siapkan lauknya. Goreng tempe dan tahu. Lauk bisa selain ini. Sesuai selera.

  3. 3

    Ketiga, siapkan bumbu. Kupas dan potong 2 bawang, kencur, cabai kecuali daun jeruk. Goreng sebentar dengan sedikit minyak. Kalau sudah harum tiriskan angkat. Kemudian masukkan kacang tanahnya goreng dengan api kecil. Aduk terus supaya tidak gosong dan kacang matang merata. Kalau sudah kecoklatan angkat. Ulek atau blend bumbu yg sudah matang bersama gula garam dan lainnya sampai halus. Jika hendak memakai bumbu seduh dengan air mendidih secukupnya. Selesai.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Bunga _ Kadhafi
Bunga _ Kadhafi @cook_19165901
pada

Komentar

Resep Serupa