Ceker Pedas Panas

14 orang berencana membuat resep ini
Farah's Cooking
Farah's Cooking @cook_6174243
Sidoarjo - Jawa Timur
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

3 porsi
  1. 500 grceker ayam bersih
  2. Bumbu
  3. 2 siungbawang putih
  4. 3 siungbawang merah
  5. 4cabe merah besar
  6. 15-20cabe rawit
  7. 1 ruaslaos (lengkuas)
  8. 1 ruasjahe
  9. 1 ruaskunyit
  10. 2 butirkemiri
  11. 1/2 sdtketumbar
  12. 1/4 sdtmerica
  13. Pelengkap
  14. 1 btgserai
  15. 3 lembardaun salam
  16. 5 lembardaun jeruk
  17. Sejumputterasi
  18. 2 sdmgula
  19. 3/4 sdtgaram
  20. 1 sdtkaldu jamur (opsional)
  21. 1 literair

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ceker ayam, buang kukunya, cuci bersih

  2. 2

    Haluskan bumbu

  3. 3

    Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan air, tunggu mendidih

  4. 4

    Jika sudah mendidih, masukkan ceker dan bumbu pelengkap, ungkep sampai empuk (1-1,5 jam)

  5. 5

    Jika suka, kuah pedas bisa dimasak sampai kering, ceker siap disajikan

  6. 6

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Farah's Cooking
Farah's Cooking @cook_6174243
pada
Sidoarjo - Jawa Timur
22 Y.O ~ still young and happy ~ mahasiswi jurusan ekonomi yang suka masak ~ All Photo Taken wiht Phone~ Maafkan ya buibu kalo kadang ngeblur :*
Lebih banyak

Resep Serupa