Ayam goreng asam pedas

Nana Febnas
Nana Febnas @nanafebnas
Samarinda🐬

Tadinya beli ayam buat bikin rica-rica tapi kok lagi gak pengen rica-rica 😅😅

Ayam goreng asam pedas

2 orang berencana membuat resep ini

Tadinya beli ayam buat bikin rica-rica tapi kok lagi gak pengen rica-rica 😅😅

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 🐓Ayam goreng
  2. 1/2 potongayam potong kecil
  3. 1 sendokmasako ayam
  4. Sedikitketumbar
  5. 🍝Bahan saos
  6. 3 siungbawang putih
  7. 3 siungbawang merah
  8. 1/2 siungbawang bombai
  9. 7 bijilombok kecil
  10. 1 bijilombok ijo besar
  11. 2 sendoksaos pedas
  12. 1 sendoksaos manis
  13. 1 sendoksaos tiram
  14. Secukupnyaair
  15. Secukupnyaminyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih ayam dan tiriskan, beri 1 sendok masako dan sedikit ketumbar, ratakan, diamkan beberapa saat lalu goreng (saya lebih suka goreng kering)

  2. 2

    Iris semua bawang dan lombok, tumis hingga wangi

  3. 3

    Tambahkan sedikit air, tunggu mendidih masukan semua saos.

  4. 4

    Koreksi rasa, bisa ditambahkan gula garam jika suka (sebenarnya saos tiram sendiri udh asin)

  5. 5

    Seletah mendidih masukan ayam goreng, aduk rata.

  6. 6

    Sajikan bersama nasi hangat 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nana Febnas
Nana Febnas @nanafebnas
pada
Samarinda🐬
💙Febriana Nasution💚Al Bachri Family💛ibu dari dua anak perempuan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa