Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bumbu halus. Masukkan daun jeruk, serai. Aduk hingga tanak.

  2. 2

    Masukkan santan. Masukkan ayam. Aduk hingga kental.

  3. 3

    Ungkep ayam dalam santan.

  4. 4

    Kemudian pisahkan ayam dan bumbu santan yg sudah mengental. (Santan aku jadikan bumbu oles untuk bakar ayam)

  5. 5

    Panaskan teflon. Masukkan minyak makan 2 sendok.

  6. 6

    Setelah minyak panas. Masukkan ayam dan lumuri dgn bumbu oles dan kecap.

  7. 7

    Ayam bakar siap dihidangkan. Aku tambah kol dan tomat sebagai lalapan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ummu Sholeh
Ummu Sholeh @cook_12712858
pada
Panglima Denai, Medan-Sumut

Komentar

Resep Serupa