Nasi Goreng Daun Jeruk

Rafa Fitri
Rafa Fitri @raffa170905

Lagi buru buru mau sarapan, kalo beli sarapan dekat rumah ngantri nya itu.loh panjang banget, akhirnya saya bikin aja nasi goreng daun jeruk, memanfaatkan bahan yang ada di kulkas😊.
#5resepterbaruku

Nasi Goreng Daun Jeruk

12 orang berencana membuat resep ini

Lagi buru buru mau sarapan, kalo beli sarapan dekat rumah ngantri nya itu.loh panjang banget, akhirnya saya bikin aja nasi goreng daun jeruk, memanfaatkan bahan yang ada di kulkas😊.
#5resepterbaruku

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 piring
  1. Nasi putih 1 piring (sebanyak 4 centong nasi)
  2. 10cabe merah
  3. 5cabe rawit
  4. 5bawang merah
  5. 3bawang putih
  6. 3 lembardaun jeruk, buang tulang daun lalu iris tipis
  7. 2telur ayam
  8. secukupnyaKecap manis
  9. secukupnyaKecap asin
  10. secukupnyaMinyak wijen
  11. secukupnyaGaram
  12. secukupnyaMasako sapi
  13. secukupnyaLada bubuk
  14. 1 buahtomat untuk pelengkap
  15. Kerupuk secukupnya untuk pelengkap
  16. Acar timun bawang untuk pelengkap

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bawang putih, lalu bumbu yang lain diiris saja tipis tipis.

  2. 2

    Siapkan nasi.

  3. 3

    Tumis bawang putih sampai harum,lalu masukkan bumbu iris dan daun jeruk, tumis sampai harum, masukkan telur aduk rata.

  4. 4

    Masukkan nasi, lalu aduk.

  5. 5

    Tambahkan kecap asin, kecap manis, minyak wijen, garam, lada dan masako, aduk rata sampai bumbu dan kecap rata terserap dan warna nasi berubah cantik, lalu test rasa, bila sudah ok...angkat nasi nya.

  6. 6

    Sajikan nasi goreng daun jeruk dengan potongan tomat, kerupuk dan acar bila suka.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rafa Fitri
Rafa Fitri @raffa170905
pada
suka masak suka makanlagi belajar masak tapi ga belajar makan.....karna udah bisa dari lahir😜
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa