Tumis kacang buncis

Dapet kacang buncis dari mama mertua . Cie elahh 😆 jujur saya kurang suka sama kacang"an 😩 dan akhirnya nyoba bikin karena permintaan misua 😁 eh kog enak ternyata 😅 #masak sendiri bilang enak sendiri. Wkk 😂
Tumis kacang buncis
Dapet kacang buncis dari mama mertua . Cie elahh 😆 jujur saya kurang suka sama kacang"an 😩 dan akhirnya nyoba bikin karena permintaan misua 😁 eh kog enak ternyata 😅 #masak sendiri bilang enak sendiri. Wkk 😂
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih bahan. Uleg semua bumbu kecuali gula jawa.
- 2
Tumis bumbu, masukan daun salam dan lengkuas, tambahkan merica, aduk" sampai harum.. kemudian masukan sayur tambahkan air secukupnya.
- 3
Tambahkan saur tiram, gula jawa, penyedap. Tunggu hingga matang (sesuai selera ya, kalau saya suka sayur yg masih bunyi kres 😉)
- 4
Jika sudah menyusut dan matang, Koreksi rasa dulu ni guys.. jika sudah pas. Angkat dan sajikan... 😄
- 5
Selamat mencoba 😘
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tumis kacang buncis Tumis kacang buncis
Masih dalam proses belajar masak. Jd selalu bikin yg simple2 yes. Naila -
Tumis kacang buncis Tumis kacang buncis
Lagi kepengen makan tumis buncis dengan perencah udang rebon🤭 marhatin -
-
Tumis tahu kacang buncis Tumis tahu kacang buncis
Semoga berkenan ya mbk siti ramlah, sehat selalu 🤗Sumber : @SitiRamlah2506#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookmemberPeDa3_Ramlah#MasakItuSaya#BagikanInspirasimu#PilihMasak#cookpadcommunity_jakarta#cookpadindonesia Mama fathan -
Tumis tahu kacang buncis Tumis tahu kacang buncis
Resepnya udah lama setelah resep Tumis sawi putih wartel buncis, karena ketagihan makan kacang buncis jadi pengen lagi yaitu campurannya beda, lalu mama mau ada campuran tahu nya.Oke laksanakan dehhhh#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_kalsel#Cookpadcommunity_Borneo#TahuTempe#PekanPosbar Siti Ramlah -
Tumis kacang buncis biasa Tumis kacang buncis biasa
Ehmm..enak.nya makanan di siang hari..ayoo dong cobain pasti enak deh..Asny Hasny
-
Tumis Kacang Buncis Daging Tumis Kacang Buncis Daging
Ceritanya mau ngehabisin sisa sedikit daging giling dan buncis. Eh akhirnya saya tambahin kacang panjang juga 😁 biar jadi banyakan hehehe,,, kuuyy,,, mari masak 😋 Yuliawaty -
Tumis kacang Tumis kacang
Waktu itu bikin pesanan nasi bungkus harga 5000 anAda lebihan kacang panjang tumis, aku berikan aja k orangEh katanya enak ..Alhamdulillah Mrs.santy Nurul -
Tumis Manis Kacang Buncis Tumis Manis Kacang Buncis
بسْم الله والحمد الله ...#mingguke31Di challenge #PejuangGoldenApron3Kacang buncis ini memang kesukaan kami. Di masak apa aja berasa enak enak wae. Di rebus buat lalap , di oseng kering , masak kuning kering atau berkuah santan kuning , goreng tepung , sayur asem atau sayur sop tetep enaaak ...Kali ini ikut kemauan anak yang paling suka di tumis manis , dan ada pedesnya dikit. Kalau bu ibu mau di pedesin malah lebih mantap rasanya.Penggunaan asam keping bisa di gantikan dengan asam Jawa ya buibu .. Pawone IkaUmiyayi -
-
Tumis jagung kacang buncis Tumis jagung kacang buncis
5000 Rp.- dapat apa?…..mau beli makan enak duit harus dihemat,mana akhir bulan lagi,gajian masi nunggu minggu depan,🥲😓 ga usah bingung….😁😁 coba masak ini deh menu akhir bulan yang gampang sekaligus enak!!! Dapur Lawas -
Tumis Kacang Panjang Buncis Tumis Kacang Panjang Buncis
Ada sisa sedikit kacang panjang dan buncis di kulkas. Bingung mau masak apa, akhirnya dimasak jadi satu aja. Ditambah fish tofu juga biar ga hijau semua 😆Sayurnya ga ada takaran karna sisaan masak kemaren2. Lenny Puspitasari
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar