Sayur kapau (nangka muda)

Putri_yoyi
Putri_yoyi @cook_16988052
Karas magetan

Untuk membuat sayur ini pilih nangka putih ya say .yg daging buahnya cepat empuk saat dimasak.biasanya nangka ini terlihat putih saat di belah , tidak berubah warna menjadi kemerahan atau coklat.

Sayur kapau (nangka muda)

9 orang berencana membuat resep ini

Untuk membuat sayur ini pilih nangka putih ya say .yg daging buahnya cepat empuk saat dimasak.biasanya nangka ini terlihat putih saat di belah , tidak berubah warna menjadi kemerahan atau coklat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4-6 porsi
  1. 600 gnangka muda kupas bersih
  2. 10 helaikacang panjang
  3. 300 gkikil sapi rebus,siap pakai
  4. 1 butirkelapa untuk santan
  5. 2 lembardaun salam
  6. 5 lembardaun jeruk
  7. 2 batangserai
  8. Bumbu Halus:
  9. 50 gcabai merah (jika suka pedas ditambah juga gpp)
  10. 12 butirbawang merah
  11. 6 siungbawang putih
  12. 2 cmkunyit dan jahe
  13. 1 sdttumbar
  14. sesuai seleraTambahkan garam, penyedap rasa dan gula merah

Cara Membuat

  1. 1

    Potong nangka, rebus dalam air mendidih hingga getahnya hilang. Angkat dan tiriskan

  2. 2

    Potong kacang panjang ukuran 10 cm (atau ssuai selera say)lalu sisihkan

  3. 3

    Potong kikil ukuran sesuai selera. Rebus hingga empuk,buang air rebusannya sampai tdk berlendir.

  4. 4

    Tumis bumbu yg sudah dihaluskan tadi Lalu masukkan daun jeruk, daun salam, serai.

  5. 5

    Masukkan nangka dan kacang panjang.tunggu hingga empuk.Lalu tuangkan santan dan tambahkan kikil.

  6. 6

    Tunggu sampai matang sambil di aduk2, agar santan tidak pecah say.

  7. 7

    Sayur sudah matang siap dihidangkan 😉selamat mencoba semoga sukses selalu 😘🙏

  8. 8

    Poto

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Putri_yoyi
Putri_yoyi @cook_16988052
pada
Karas magetan
Koki cilik 👑😘😘😂
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa