Rica Rica Bebek / mentog

Eva Victhoria
Eva Victhoria @Eva050887
Bekasi

Ceritanya kepengen makan rica" yang ibu jual di warung makannya ... Dan rica" ini menjadi menu special loh...setelah telp"an sama ibu dan dapet resepnya cuzzz eksekusi bahan yang ada ...

Rica Rica Bebek / mentog

48 orang berencana membuat resep ini

Ceritanya kepengen makan rica" yang ibu jual di warung makannya ... Dan rica" ini menjadi menu special loh...setelah telp"an sama ibu dan dapet resepnya cuzzz eksekusi bahan yang ada ...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1,5 jam
  1. 1 ekormentog / bebek kursng lebih beratnya 2kg an
  2. Bumbu Halus :
  3. 300 gCabe merah
  4. 100 gCabe rawit
  5. 250 gBawang merah
  6. 11Bawang putih
  7. 6 butirKemiri
  8. 3 sdmKetumbar
  9. 1 sdtLada
  10. 2 jempolJahe
  11. Bumbu Cemplung :
  12. 2 jempolLangkuas
  13. 6 lembarSalam
  14. 2Sereh
  15. 10Daun jeruk
  16. sesuai seleraGula, garam, penyedap

Cara Membuat

1,5 jam
  1. 1

    Potong mentog sesuai selera, Cuci bersih mentog kucuri dengan jeruk nipis diamkan kurang lebih 15 menitan Tumis bumbu halus, masukkan bumbu cemplung tumis sampe bumbu harum, masukan mentok tambahkan air sampe menutup semua mentognya kasih garam, gula, kecap...

  2. 2

    Sesekali aduk mentognya dan masak kurang lebih 1 jam an tergantuk mentog / bebeknya muda atau tua...

  3. 3

    Test rasa dan kalo kiranya mentog belum empuk tambahkan air panas masak sampe mateng....selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Eva Victhoria
Eva Victhoria @Eva050887
pada
Bekasi

Komentar

Resep Serupa