Tom yam ala kosan❤

Pingin banget makan ala* orang sana, ehh mumpung bahannya seadanya yang udah ada masak dehhh😍 cocok banget buat santapan saat malam mingguan di rumah😂
Tom yam ala kosan❤
Pingin banget makan ala* orang sana, ehh mumpung bahannya seadanya yang udah ada masak dehhh😍 cocok banget buat santapan saat malam mingguan di rumah😂
Cara Membuat
- 1
Tumis semua bahan halus, bersama bumbu pelengkap dan air jeruk nipis hingga harum masukan kentang (knp di masukan bahan di awal karna kentang susah mateng)
- 2
Setelah itu tambahkan air aduk hingga bumbu tercampur rata, beri garam gula dan masako sesuai selera, koreksi rasa.
- 3
Setelah mendidih kecilkan api buang bumbu geprek dan daun salam, jeruk. masukan bawang bombay, bunga kol, crab seafood, jamur. Diamkan beberapa menit. Jangan di aduk
- 4
Setelah sedikit layu siram sedikit* bagian atas yg belum kena air. Tambahkan daun bawang dan seledri. Matikan api diamkan di wajan
- 5
Setelah hidangan hangat siap di sajikan. 😍😍
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Tom yam ala2 Tom yam ala2
Terisnpirasi de resepnya Mba Susan Mellyani. Seger, pedes, asem, gurih.. Makasih resepnya bund. Bahan2 sy ganti bund, menyesuaikan stok kulkas saya. 😁 widi anuntama -
-
Tom yam ala2.. Tom yam ala2..
Si kecil minta dibikinin tomyam,pake bahan2 seadanya saja dikulkas..☺️ indah -
Tom yam Tom yam
Tomyam, siapa yang gak kenal masakan khas thailand yang satu ini. Tomyam merupakan salah satu masakan favorit saya dan keluarga, sampai sampai saya bela belain hunting resep pastenya. Saya dapat resep ini, disalah satu blogger orang thailand yang sedang membahas salah satu produk tomyam paste yang terkenal *jack*** brand*, mungkin sudah ada yang tau ya? Disitu dijelasin apa aja bahan bahannya, walau gak secara terperinci menjelaskan takaran bahannya, tapi yang jelas bahan utama sudah diketahui 😊😊😊.. , dan setelah dicoba taraaaa , hasilnya gak jauh beda dengan tomyam yang pernah saya beli 😆😆. Bedanya cuma ditingkat keasamnnya, karena paste tomyam itu aslinya asammmmm banget.. Sedangkan saya gak bisa makan yang terlalu overdosis asamnya 😄 (asam lambung soalnya ), untuk cara memasaknya bisa 2 cara, bisa tumis bumbu terlebih dahulu atau bisa didihkan air terlebih dahulu. Sesuaikan selera saja ya..#baru sadar tomatnya ketinggalan saat diphoto 😂😂😂# abaikan petai bakarnya ya 😊😊😊 sssstt.. Tomyam ini bisa jadi menu utama saat tahun baru loh.. #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru Syahla's Mom cuisine
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar