Chicken Lemongrass

Hore-hore
Hore-hore @fsfgahn

Niat hati buat sate lilit. Apadaya sereh untuk ngelilitnya terbatas. Jadilah begini. Rasanya tetap enak. Yuks intip resepnya.

Chicken Lemongrass

8 orang berencana membuat resep ini

Niat hati buat sate lilit. Apadaya sereh untuk ngelilitnya terbatas. Jadilah begini. Rasanya tetap enak. Yuks intip resepnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 gramdaging ayam giling
  2. 100 gramkelapa parut; buang santannya
  3. 1 lembardaun salam
  4. secukupnyagaram
  5. secukupnyakaldu
  6. Bumbu halus
  7. 3 buahcabe keriting
  8. 2 buahcabe rawit
  9. 4 siungbawang putih
  10. 3 siungbawang merah
  11. 1/2 ruasjahe
  12. 1/2 ruaskunyit; sangrai
  13. 1/2 ruaskencur
  14. 1/2 ruaslengkuas
  15. 2 batangsereh
  16. 2 butirkemiri; sangrai
  17. 1 sdtketumbar
  18. 2 lembardaun jeruk; buang tulang

Cara Membuat

  1. 1

    Lumatkan bumbu hingga halus. Lalu tumis di api kecil dengan sedikit minyak hingga wangi. Angkat dan sisihkan.

  2. 2

    Siapkan wadah. Campurkan daging ayam giling dan kelapa parut. Tuangkan bumbu halus. Aduk rata.

  3. 3

    Panaskan minyak di wajan. Ambil sesendok adonan lalu masukkan ke dalam wajan. Goreng hingga berwarna kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

  4. 4

    Sajikan dengan saus atau sambal matah.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Hore-hore
Hore-hore @fsfgahn
pada
Memasak adalah jalan ninjaku menyelamatkan kewarasanku 😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa