Ayam Chilli Padi

aniesaryono
aniesaryono @AnieSaryono
Denpasar, Bali

Resep yang tahun lalu seliweran di mana mana dengan ragam variasi bahan, akhirnya tereksekusi juga hasil vooksnap resep ceu @Rindu_Dapur
Ayam chilli padi ini dibuat dengan cara marinasi, lumuri tepung, saya bikin yang versii ditambah tepung supaya hasilnya lebih kriuk, goreng lalu kemudian disiram dengan bumbu chilli.
.
Source resep
https://cookpad.wasmer.app/id/r/17280060
.
.
.
.
#GenkPejuangDapur
#GenkPeDa_Eksis
#CookmemberPeDa4_Rini
#GAS2025
#CPBaliAuthor2025_AnieSaryono
#CookpadCommunity_Bali

Ayam Chilli Padi

Resep yang tahun lalu seliweran di mana mana dengan ragam variasi bahan, akhirnya tereksekusi juga hasil vooksnap resep ceu @Rindu_Dapur
Ayam chilli padi ini dibuat dengan cara marinasi, lumuri tepung, saya bikin yang versii ditambah tepung supaya hasilnya lebih kriuk, goreng lalu kemudian disiram dengan bumbu chilli.
.
Source resep
https://cookpad.wasmer.app/id/r/17280060
.
.
.
.
#GenkPejuangDapur
#GenkPeDa_Eksis
#CookmemberPeDa4_Rini
#GAS2025
#CPBaliAuthor2025_AnieSaryono
#CookpadCommunity_Bali

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

40 menit
6 potong
  1. 250 grAyam, potong ato iris sesuai selera, saya pake bagian dada, bisa pake fillet paha kalo mau hasil yang juicy
  2. 2 irisJeruk lemon
  3. Bahan Marinasi Ayam
  4. 1/2 sachetRacik bumbu ayam goreng
  5. 2 sdmMaizena
  6. 1/4 sdtKetumbar bubuk
  7. Bahan Saos
  8. 4 siungBawang putih, haluskan
  9. 2 siungBawang putih, haluskan
  10. 2 buahCabe rawit hijau, haluskan
  11. 2 buahCabe merah, haluskan
  12. 2 buahCabe keriting merah, iris
  13. 1 buahCabe merah, iris
  14. 2 lembarDaun jeruk, buang tulangnya
  15. 1/2 sdtSaos tiram
  16. 1 sdtGula aren halus

Cara Membuat

40 menit
  1. 1

    Potong ayam, kucuri jeruk lemon, lalu campur dengan semua bahan marinasi, diamkan dalam kulkas selama 1 jam atau setengah jam oke lah.

  2. 2

    Goreng ayam hingga kering.

  3. 3

    Campur semua bahan yang dihaluskan bersama daun jeruk menggunakan chopper, tumis di wajan, masukkan bahan iris, setelah harum tambahkan saos tiram, gula aren, tes rasa, saya ambil sedikit bumbunya dicampur dengan nasi panas.

  4. 4

    Tata ayam goreng siram dengan bumbu chilli, siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
aniesaryono
aniesaryono @AnieSaryono
pada
Denpasar, Bali
Suka masak, suka makan enakFull time mom of 1 daughter, full time interior designerSedang belajar untuk menyukai dessert, akan belajar untuk menguasai bakingBahagia kalo masakan untuk si bocah disukai bocahMemasak dengan cinta ❤❤IG aniesaryono
Lebih banyak

Resep Serupa