Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2-3 porsi
  1. 300 grUdang
  2. 6 SiungBawang Merah
  3. 3 SiungBawang Putih
  4. 2 BuahCabe Merah
  5. 3 BuahCabe Rawit
  6. 2 LembarDaun Jeruk
  7. 1 BuahTomat
  8. 4 sdmGula
  9. 4 sdtGaram
  10. 1 sachetSaos Tiram
  11. 3 sdmSaos Sambal
  12. 1 sdtKecap manis
  13. 1 RuasLengkuas, di geprek
  14. 1 RuasJahe, digeprek
  15. Daun bawang secukupnya (untuk taburan)
  16. Minyak untuk menumis
  17. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih udang, buang kepalanya.

  2. 2

    Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit (kalau mau pedas, cabe bisa di tambah sendiri ya Bun, kalo saya emang kurang suka pedas, hehe)

  3. 3

    Panaskan minyak, masukkan bumbu halus, tumis sampai tercium harum, masukkan daun jeruk, lengkuas dan jahe.

  4. 4

    Masukkan udang, tambahkan gula, garam, saos tiram, saos sambal, dan kecap. Tambahkan sedikit air untuk ungkep udangnya biar rasanya lebih merasuk. Aduk hingga rata.

  5. 5

    Tunggu beberapa menit, sampai bumbu meresap, tes rasa, kalau sudah oke masukkan tomat dan daun bawang yang sudah diiris kecil", angkat lalu sajikan bersama nasi hangat. Selamat mencoba 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Arimbi Wahyuningtyas
pada
Sidoarjo
25 y.o | Anak kos kosan yang hobi makan dan masak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa