Ikan Asap Kecap Pedas

Diah Masythoh @DiahDiol
Cara Membuat
- 1
Suwir-suwir besar ikan asap, lalu goreng sebentar (sekitar 5 menit) lalu sisihkan
- 2
Panaskan sedikit minyak goreng, lalu tumis semua bumbu iris hingga layu. Sekalian masukkan jahe, lengkuas, sereh, tomat, daun salam dan daun jeruk.
- 3
Kemudian tambahkan air, kecap, penyedap, gula, dan garam. Aduk2 hingga tercampur. Kemudian koreksi rasa hingga pas.
- 4
Masukkan ikan asap yg sudah digoreng kedalam bumbu. Lalu aduk2 pelan hingga ikan tercampur merata dengan bumbu. Jika terlalu kental bisa ditambahkan air sedikit. Lalu aduk kembali. Angkat jika sudah matang.
- 5
Ikan Asap Kecap Pedas siap di hidangkan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Ikan Asap Masak Kecap Pedas Ikan Asap Masak Kecap Pedas
Ikan asap biasanya dimasak pake santan pedas spt mangut. Tapi kalo aku lagi males memarut kelapa, aku masak ala kecap pedas ini juga enak...aku hampir tdk pernah memasak memakai santan instan (seingatku baru sekali), kecuali bikin kue...jd kalo gak ada santan segar mending aku masak spt ini...praktis, cepat dan enak juga...😊#AntiRibet Heny Widiastuti -
Ikan Kecap Pedas Ikan Kecap Pedas
Suami saya tidak terlalu suka makan ikan, apalagi kalau cuma digoreng. Jadi kemarin saya coba-coba bumbui ala kadarnya. Hasilnya maknyus kata suami hahahaha.. Lani Peter -
Ikan Asap Asam Pedas Ikan Asap Asam Pedas
Penasaran sama ikan ini, soalnya tiap ke pasar rame banget yang beli. Wihh enak jg ya. Udah ga ribet sama duri. Dimasak gini bikin keringet bercucuran pas makan. Delita's Kitchen -
Ikan Masak Kecap Pedas Ikan Masak Kecap Pedas
Ini masakan favorit suamih! Gampang dan cepet masaknya. Kebetulan kemarin beli iwak kali (ikan sungai) yang udah digoreng. Ikannya bisa diganti ikan apa aja sesuai selera ya.... Novita Purna -
-
Ikan Asap Pedas Manis Ikan Asap Pedas Manis
Kemarin baru pulang kampung trus dibawain ikan asap sama ibu, jadilah hari ini masak ikan asap pedas manis. Crissa Putri -
Ikan asin kecap pedas Ikan asin kecap pedas
Selain pete dan aneka sambel... ikan asin adalah salah satu menu fav di meja makan saya kak ros -
Ikan Asap Masak Kecap Ikan Asap Masak Kecap
Masak bs di blg hobby, jd setiap masakan yg sy masak blm tentu sy suka jg... Kyk olahan ikan Pe asap ini, sy suka masak tp gk doyan 😀 masak in buat anak2 yg jaga lapak aja yach.... So simple kok... Ernik Babapedas -
-
Ikan asin kecap pedas Ikan asin kecap pedas
Kapan hari ke pasar aku beli ikan asin ini.sebetulnya aku bukan penggemar ikan asin.tapi kl ada ya nambah trs si nasinya (hahaha).Kmrn aku beli sama ibu2 gt.ikan asinnya udah di bungkus2in.aku pun ga tau ini ikan asin jenis apa.tapi resep ini bs kok buat ikan asin jenis apa aja.di jamin ngabisin nasi.Yuk cobain#pejuanggoldenbatikapronMinggu 26 Ayu DeLova (DelovaKitchen) -
Ikan Kuah Kecap Pedas Ikan Kuah Kecap Pedas
Ikan apa aja dimasak dengan bumbu sederhana andalan ini, dijamin nikmat cepet simple 😋 Sari Swastika
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12370117
Komentar