Sambal goreng hati ampela

25 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 pasangati ampela
  2. 1 papanpete
  3. 200 mlsantan
  4. Bumbu Halus
  5. 5 siungbawang merah
  6. 3 siungbawang putih
  7. 10cabe merah
  8. 3 buahkemiri
  9. 1/2 sendok tehketumbar
  10. 2 batangserai
  11. 1 ruaslengkuas
  12. 2 lembardaun salam
  13. secukupnyaGaram dan gula

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bumbu, kemudian geprek lengkuas dan serai..

  2. 2

    Rebus kemudian potong kecil2 hati dan ampela..

  3. 3

    Potong 3buah cabe merah dan petai.

  4. 4

    Tumis bumbu sampai matang tambahkan daun salam lengkuas dan serau yang sudah di geprek..

  5. 5

    Masukan hati ampela dan santan...

  6. 6

    Masukan potongan cabai dan petai setelah agak menyusut airnya.

  7. 7

    Koreksi rasa dan hidangkan..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
dickayunniar
dickayunniar @cook_11702500
pada
Pekalongan
Ig : dickayunniar
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa