Empal Gentong

Henie Wied
Henie Wied @DapurMbokHenie

Masak daging kurban kali ini aku bikin empal gentong, seger berkuah...

yuk kita masak..

#GAS2025
#MasakDagingKurban
#CocomtangPost_DagingQurban25
#CookpadCommunity_Tangerang
#Empalgentong

Empal Gentong

12 orang berencana membuat resep ini

Masak daging kurban kali ini aku bikin empal gentong, seger berkuah...

yuk kita masak..

#GAS2025
#MasakDagingKurban
#CocomtangPost_DagingQurban25
#CookpadCommunity_Tangerang
#Empalgentong

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam 30 menit
6-8 porsi
  1. 1 kgdaging
  2. 2 literair
  3. 65 mlsantan instan
  4. Bumbu
  5. 15 butirbawang merah
  6. 8 butirbawang putih
  7. 1 sdmketumbar sangrai
  8. 1/2 sdtlada bulet
  9. 1/4 sdtjintan sangrai
  10. 1 ruas jarikunyit
  11. 1 ruas jarijahe
  12. bahan cemplung
  13. 2 batangsereh
  14. 3 lembardaun salam
  15. 3 lembardaun jeruk
  16. 3 butircengkih
  17. 2 butirkapulaga
  18. 1raus jari kayu manis

Cara Membuat

1 jam 30 menit
  1. 1

    Rebus daging sampai mendidih buang air rebusan pertama. rebus lagi daging dengan air bersih masukkan bahan Cemplung. masak 10 menit. matikan kompor biarkan daging tertutup di panci jangan dibuka 30 menit biar empuk.

  2. 2

    Sementara itu..Siapkan bumbu. blender, lalu tumis sampai matang.

  3. 3

    Setelah daging didiemkan 30 menit angkat tiriskan potong2.

  4. 4

    Sementara masukkan bumbu yg telah ditumis ke kuah biarkan mendidih tambahkan garam kaldu jamur, bawang goreng yg diremas2 atau dihaluskan, masukkan daging yg telah dipotong. masak sampai matang daging empuk. masukkan daun bawang dan sisa bawang goreng. sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Henie Wied
Henie Wied @DapurMbokHenie
pada
Ibu dari 2 gadis yg sudah dewasa. bekerja sebagai PNS yg seneng masak.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa